Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Ciri-Ciri Debt Collector Mata Elang Palsu yang Berkeliaran di Jalanan

Jihaan Haniifah Yarra , Jurnalis-Jum'at, 12 Juli 2024 |22:15 WIB
5 Ciri-Ciri Debt Collector Mata Elang Palsu yang Berkeliaran di Jalanan
Debt Collector Mata Elang Palsu (Foto: MPI)
A
A
A

JAKARTA - 5 ciri-ciri debt collector mata elang palsu yang berkeliaran di jalan. Hal ini perlu diketahui oleh para nasabah yang memiliki utang.

Debt Collector atau penagih utang biasanya akan menagih jika nasabah atau peminjam tidak melakukan kewajibannya yaitu membayar utang secara tepat waktu sesuai dengan kesepakatan.

Namun, kerap kali terjadi modus debt collector palsu yang menagih utang kepada nasabah terjadi. Lalu, bagaimana ciri-ciri debt collector palsu?

Dilansir dari berbagai sumber, berikut 5 ciri-ciri debt collector mata elang palsu yang berkeliaran di jalan, secara umum debt collector palsu akan memiliki beberapa ciri-ciri berikut yang dirangkum Okezone, Jumat (12/7/2024):

1. Tidak Memiliki Surat Tugas

Biasanya debt collector memiliki surat tugas sebagai bukti bahwa mereka memang ditugaskan untuk melakukan penagihan utang kepada nasabah tersebut. Namun, surat tugas ini juga kerap kali di palsukan, tetapi hal tersebut biasanya juga memiliki kejanggalan dalam surat tugasnya.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement