Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Apa Itu Badan Pengelola Investasi (BPI) Danantara?

Velya Fasya Fitriandini , Jurnalis-Senin, 25 November 2024 |13:30 WIB
Apa Itu Badan Pengelola Investasi (BPI) Danantara?
Apa Itu Badan Pengelola Investasi (BPI) Danantara. (Foto: Okezone.com/Website)
A
A
A

Pembentukan Danantara pun dinilai penting karena Indonesia membutuhkan fondasi yang kuat atas perekonomian nasional untuk mewujudkan target pertumbuhan ekonomi yang sejalan dengan visi Indonesia Emas 2045. Untuk mencapai target tersebut, dibutuhkan terobosan dalam meningkatkan investasi non-APBN guna mendukung investasi strategis negara.

BPI Danantara hadir sebagai bentuk inisiatif Presiden untuk meningkatkan investasi yang diperlukan dalam mendorong pertumbuhan ekonomi yang optimal, inklusif, dan berkualitas. BPI Danantara akan berfokus dalam pengumpulan dana investasi untuk pengembangan investasi strategis nasional.

Pendanaan investasi strategis negara melalui BPI Danantara dijalankan secara beriringan dengan pendanaan APBN sehingga nantinya akan mampu mengurangi beban APBN untuk pengembangan investasi strategis nasional.

(Feby Novalius)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement