Presiden Prabowo Subianto memberikan arahan untuk menghentikan impor gula. (Foto: Okezone.com/Setpres)
             
            
            
            
                            
 
 
                                                                    
                Adapun hilirisasi yang digagas Kementan meliputi pengembangan industri pengolahan hasil pertanian, pembangunan infrastruktur logistik, penguatan akses ekspor, hingga digitalisasi rantai pasok dari hulu ke hilir. Pemerintah juga, dikatakan Amran, telah menargetkan hilirisasi terhadap 14 komoditas strategis nasional yang telah ditetapkan.
“Kalau ini kita penuhi, Insya Allah dunia bisa kita genggam lewat pangan. Kita yakin Indonesia bisa menjadi lumbung pangan dunia dan kesejahteraan petani meningkat,” pungkas Mentan Amran.
                                                                    
                (Feby Novalius)