Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Penumpang Padati Stasiun Gambir di Libur Isra Miraj, Tujuan Favorit Malang hingga Surabaya 

Rohman Wibowo , Jurnalis-Jum'at, 16 Januari 2026 |16:02 WIB
Penumpang Padati Stasiun Gambir di Libur Isra Miraj, Tujuan Favorit Malang hingga Surabaya 
Penumpang Stasiun Gambir (Foto: Okezone)
A
A
A

Dia mengatakan liburan ke luar kota semacam ini acap kali tidak direncanakan. Sering kali pula liburan dadakan menggunakan transportasi kereta api. Baginya, liburan dengan menaiki kereta lebih terasa perjalanannya, meski dia harus merogoh kocek lebih dari Rp500 ribu. 

"Anak-anak selalu suka naik kereta. Nuansa liburannya kena banget. Kalau naik pesawat kan sebentar sudah sampai," tuturnya.

(Taufik Fajar)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement