Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Bensin di Wasior Rp12 Ribu per Liter, Jokowi: Kok Mahal Ya

Dani Jumadil Akhir , Jurnalis-Selasa, 05 April 2016 |15:08 WIB
Bensin di Wasior Rp12 Ribu per Liter, Jokowi: Kok Mahal Ya
Ilustrasi: (Foto: Okezone)
A
A
A


WASIOR - Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengaku kaget dengan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis bensin eceran yang dijual pinggir jalan di wilayah Wasior, Kabupaten Teluk Wondama, Papua Barat. Hal ini diketahui Jokowi ketika menanyakan harga bensin kepada ribuan masyarakat Wasior yang hadir dalam acara peresmian Pelabuhan Wasior.

"Kalau harga bensin berapa di sini?" tanya Jokowi, Selasa (5/4/2016).

"Rp12 ribu pak," jawab serentak masyarakat.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement