RAJA SALMAN: Lift di Istiqlal Buatan China, Telan Dana Rp1,5 Miliar

Trio Hamdani, Jurnalis
Selasa 28 Februari 2017 10:42 WIB
Lift di Masjid Istiqlal (Foto: Trio/Okezone)
Share :

Dia pun mengatakan, saat ini kondisi lift tersebut sudah dapat beroperasi dengan normal. Diharapkan tak ada kendala ketika nanti digunakan oleh Raja Salman.

"Sudah running dan dinyatakan layak operasi," lanjutnya.

Dia menambahkan, lift yang dinyatakan sudah siap beroperasi ini didatangkan dari China. "Lift merk Line buatan China," tukasnya.

(Raisa Adila)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya