Beban Penjualan Meningkat, Laba Toba Pulp Anjlok Lebih dari 50%

Wahyudi Aulia Siregar, Jurnalis
Sabtu 24 Juni 2017 14:15 WIB
Foto: (Okezone)
Share :

Sementara dalam program pengembangan sosial kemasyarakatan (CD/CSR), PT TPL menyisihkan dana kontribusi sebesar 1% dari penjualan bersih tahunan untuk peningkatan standar hidup masyarakat sekitar pabrik dan areal HTI (Hutan Tanaman Industri).

Pada tahun 2016, sepuluh kabupaten menerima dana CD/CSR dari 1% penjualan bersih PT TPL yakni: Kabupaten Toba Samosir, Tapanuli Utara, Humbang Hasundutan, Samosir, Dairi, Pakpak Bharat, Simalungun, Tapanuli Selatan, Padang Lawas Utara (Paluta), dan Asahan.

Pengembangan sosial kemasyarakatan yang dilakukan Perseroan terbagi dalam beberapa program antara lainpenciptaan lapangan kerja dan pengembangan keterampilan. Kegiatan yang dilakukan antara lain adalah, pengguliran ternak babi kepada para petani binaan, Pondok Bina Tani sebagai tempat pengembangan dan pelatihan bagi masyarakat, dan kerjasama dengan Yayasan El Shadday Taman Eden 100 dalam hal penyediaan bibit tanaman buah dan tanaman kehidupan kepada masyarakat. (tro)

(Rani Hardjanti)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya