Soal SKD CPNS Dinilai Sulit, BKN: Untuk Mencari Pemimpin 20-30 Tahun Lagi

Giri Hartomo, Jurnalis
Jum'at 23 November 2018 14:56 WIB
PNS (Foto: Okezone)
Share :

JAKARTA - Badan Kepegawaian Negara (BKN) sebagai ketua Panitia Seleksi Nasional (Panselnas) mendapatkan banyak kritikan dari para peserta Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2018. Sebab para peserta menilai soal dalam Seleksi Kompetensi Dasar di nilai terlalu sulit.

Kepala BKN Bima Haria Wibisana mengatakan, soal yang dibuat untuk tes SKD sama sekali tidak ada perubahan. Hanya saja ada beberapa perubahan dalam penyesuaian dengan perkembangan zaman.

Maksudnya adalah perubahan yang dilakukan bukan perubahan secara konteks. Akan tetapi hanya perubahan secara masalah yang diperbaharui untuk mengikuti perkembangan zaman di masa sekarang dan masa mendatang.

Baca Juga: Rezeki Nomplok, 4 Menteri Ini Dapat Bonus dari Presiden Jokowi

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya