PLTMG Timika 10 Mw Beroperasi Januari 2020

, Jurnalis
Rabu 10 April 2019 20:26 WIB
Ilustrasi Pembangkit Listrik (Foto: Okezone)
Share :

"Apalagi kita mau menghadapi PON tahun 2020, tidak boleh terjadi krisis listrik lagi di Timika. Kalau sampai pelaksanaan PON 2020 listrik masih mati-mati terus, kita semua malu. Tamu-tamu yang akan datang ke Timika akan menertawai kita," katanya.

Pemkab Mimika berencana menyiapkan pembangkit listrik cadangan pada sejumlah fasilitas pendukung PON 2020 seperti gedung Terminal Penumpang Bandara Mozes Kilangin Timika, Mimika Sport Complex dan sejumlah venue lainnya.

"Bandara itu butuh daya listrik besar sehingga harus siapkan listrik cadangan sendiri. Demikian pun dengan Mimika Sport complex, venue futsal dan lain-lain. Kami akan siapkan semuanya," kata Omaleng.

(Feby Novalius)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya