Harapan Buruh pada Presiden Terpilih: Bangun Rusun di Kawasan Industri

Giri Hartomo, Jurnalis
Kamis 11 April 2019 19:05 WIB
Ilustrasi Buruh (Foto: Okezone)
Share :

Baca Juga: Isu Investasi Asing dan Defisit Bakal Hot saat Debat Capres

Mengenai upah, lanjut Mudhofir, memang di beberapa negara masih menjadi polemik. Sebagai salah satu contohnya di negeri kincir angin, Belanda juga masih rendah.

Akan tetapi, di Belanda beberapa buruh mendapatkan jaminan kesejahteraan dari pemerintah. Oleh karena itu, pemerintah Indonesia juga perlu mendorong kesejahteraan seperti mengoptimalkan pada Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan dan Ketenagakerjaan untuk Jaminan Hari Tua.

"Dari kami masalah upah minimum dibeberapa negara juga bermasalah di Belanda juga. Jadi jangan masalah upah seolah olah hanya pengusaha dan buruh saja. Jaminan sosial harus lebih baik," ucapnya.

(Feby Novalius)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya