Menko Darmin: Tidak Perlu Lagi Studi Banding ke Luar Negeri

Taufik Fajar, Jurnalis
Jum'at 16 Agustus 2019 21:00 WIB
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Darmin Nasution (Foto: Okezone)
Share :

"Saya ingatkan kepada jajaran eksekutif agar lebih efisien," kata dia pada Pidato Kenegaraan dalam Rangka HUT ke-74 Indonesia, Jakarta.

Baca Juga: Presiden Jokowi: Indonesia Tidak Akan Punah, Tapi Justru Berdiri Tegak

Menurutnya, dengan perkembangan teknologi saat ini, segala informasi dengan mudah didapatkan. Sehingga tak perlu lagi sering-sering melakukan studi banding ke luar negeri.

(Feby Novalius)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya