Sentimen Global Masih Bayang-bayangi IHSG Seminggu ke Depan

Fakhri Rezy, Jurnalis
Minggu 06 Oktober 2019 20:33 WIB
Saham (Shutterstock)
Share :

Selain itu, melebarnya perang dagang ke Uni Eropa setelah WTO menetapkan adanya subsidi beberapa produk yang di hasilkan. Presiden AS Donald Trump mengumumkan bahwa pemerintah AS akan memberlakukan tarif impor bagi produk asal Uni Eropa senilai USD7,5 miliar. Organisasi Perdagangan Dunia (WTO) telah menyetujui tarif AS sebesar 10% terhadap pesawat Airbus buatan Eropa, dan 25% atas berbagai barang mulai dari anggur Prancis hingga wiski Scotch.

“Namun kami menilai daftar detail produk yang terkena imbas menunjukkan dampak ekonomi yang minimal sehingga tidak membuat penurunan pasar yang sangat dalam. Tetapi melebarnya perang dagang tentu menjadi hal yang mengkawatirkan,” ujarnya.

(Fakhri Rezy)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya