Jokowi Siapkan 'Karpet Merah' untuk Investasi Microsoft

Hansel Jevera, Jurnalis
Jum'at 28 Februari 2020 03:12 WIB
Presiden Jokowi. (Foto: Okezone.com/Setkab)
Share :

JAKARTA – Presiden Joko Widodo (Jokowi) akan membuat regulasi sederhana untuk mendukung masuknya investasi Microsoft ke Indonesia. Raksasa teknologi itu ingin berinvestasi dalam data center Indonesia.

"Dalam seminggu ini akan kita putuskan untuk membuat sebuah regulasi sederhana," ujarnya.

Minat investasi Microsoft diketahui Jokowi saat berdiskusi dengan CEO Microsoft hari ini. Mereka menyatakan minat investasi membangun data center di Indonesia.

“Setelah berdiskusi dengan CEO Microsoft pagi tadi, intinya Microsoft mau investasi di data center” kata Jokowi

Baca Selengkapnya: Microsoft Ingin Investasi Cepat, Ini yang Dilakukan Presiden Jokowi

(Feby Novalius)

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya