Anggaran Gaji ke-13 PNS Bengkak Jadi Rp28,8 Triliun, Ini Rinciannya

Rina Anggraeni, Jurnalis
Senin 10 Agustus 2020 15:23 WIB
Sri Mulyani (Okezone)
Share :

 Baca juga: Alhamdulillah, Gaji ke-13 PNS Sudah Cair

"Kemudian juga untuk membantu konsumsi masyarakat," kata Sri Mulyani.

Dia juga berharap bahwa kebijakan ini akan mampu mendorong peningkatan daya beli masyarakat, sehingga pada akhirnya bisa memberikan stimulus yang lebih besar bagi pertumbuhan ekonomi di kuartal III-2020.

"Jadi upaya ini juga untuk mendukung percepatan pemulihan ekonomi di triwulan III-2020, demi melengkapi stimulus yang telah digulirkan sebelumnya," tandasnya.

(Fakhri Rezy)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya