Pasca-Resesi, Ekonomi RI Bisa Tumbuh 5,2% di 2021 tapi Ada Syaratnya

Giri Hartomo, Jurnalis
Rabu 02 Desember 2020 12:12 WIB
Menko Perekonomian Airlangga (Foto: Okezone)
Share :

Salah satu contohnya adalah dengan meningkatkan kesejahteraan masyarakat Indonesia. Namun tentunya hal tersebut juga akan tetap memperhatikan pembangunan nasional yang berkelanjutan.

"Salah satunya adalah meningkatkan kesejahteraan masyarakat untuk meningkatkan pendapatan nasional, tentunya dengan pertimbangan pembangunan nasional yang berkelanjutan sebagai pengamanan lingkungan, sosial dan ekonomi," jelasnya.

(Dani Jumadil Akhir)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya