Laba Adira Finance Lesu, Pembiayaan Baru Anjlok 51%

Iffa Naila Safira, Jurnalis
Minggu 28 Februari 2021 11:59 WIB
Rupiah (Reuters)
Share :

Serta restrukturisasi pinjaman kepada konsumen di sepanjang 2020. Hingga akhir Desember 2020, jumlah nasabah yang pinjamannya telah direstrukturisasi sebanyak 827.000 kontrak atau sekitar Rp18,9 triliun mewakili sekitar 35% dari piutang yang dikelola per Februari 2020.

Laba bersih Adira Finance di 2020 anjlok 51,37% dibanding akhir tahun 2019. Sehingga, laba per saham turun menjadi Rp1.026 dibanding akhir tahun 2019 sebesar Rp2.109.

Sementara, tercatat total pendapatan sepanjang tahun 2020 turun 16,78% dibanding tahun 2019. Pembiayaan konsumen juga turun 23,07% dibanding akhir tahun 2019. Total kewajiban tercata Rp21,305 triliun atau 21,2% dibanding akhir tahun 2019.

(Fakhri Rezy)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya