Jokowi Minta Porsi Kredit UMKM Naik Jadi 30%

Dita Angga R, Jurnalis
Senin 05 April 2021 13:23 WIB
Jokowi (Setkab)
Share :

Airlangga menyebut bahwa dalam rapat tersebut juga dibahas mengenai realisasi kredit usaha rakyat (KUR). Dia mengatakan bahwa pada tahun lalu realisasi KUR mencapai Rp198,53 triliun atau lebih dari 104% daripada yang ditergetkan.

Dan KUR terdiri dari kredit usaha mikro. Kredit usaha mikro itu yang di bawah Rp10 juta. Itu penyalurannya 8,49 triliun dan itu sekitar 4% daripada total yang mendapatkan kredit yaitu sekitar 2,4 juta nasabah,” ujarnya.

Kemudian untuk KUR yang besarannya 10 juta sampai dengan 50 juta jumlahnya mencapai 128 triliun atau 65%. Dengan 3,6 juta nasabah. Kemudian KUR dengan besaran50 juga sampai dengan 500 juta besarannya mencapai Rp. 59 triliun dengan nasabahnya sekitar 2,4 juta.

“Kemudian KUR TKI yang besarnya 75 juta,” pungkasnya.

(Fakhri Rezy)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya