Menko Luhut: PPKM Level Jawa Bali Terus Dilakukan, Evaluasi Setiap Minggu

Azhfar Muhammad, Jurnalis
Senin 13 September 2021 21:06 WIB
Menko Luhut Sebut PPKM Akan Terus Diberlakukan. (Foto: Okezone.com/Kemenko marves)
Share :

Dalam penerapan perpanjangan PPKM level 2, 3, dan 4 yang dilakukan sejak tanggal 6 September hingga 13 September perkembangan kasus terus signifikan dan membaik.

"Terkait dengan Evaluasi Protokol Kesehatan pada pemberlakuan pembukaan kembali aktivitas masyarakat. Kami menerjunkan tim untuk dapat melihat dapat kondisi ini. Di beberapa wilayah terjadi peningkatan mobilitas yang cukup masif," tandasnya. 

(Feby Novalius)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya