Kabar Duka, Presiden Direktur Supreme Cable (SCCO) Meninggal Dunia

Dinar Fitra Maghiszha, Jurnalis
Selasa 24 Januari 2023 18:54 WIB
Ilustrasi pengusaha. (Foto: Freepik)
Share :

Diketahui Bayu Adiwijaya menjabat sebagai Presiden Direktur berdasarkan keputusan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) tahun 2017.

Lulusan Akuntansi Universitas Gajah Mada (UGM) itu mulai bergabung di perusahaan pada tahun 2004.

Pada tahun 2000-2017, dia menjabat sebagai Direktur di PT Sibalec, yakni perusahaan distributor perseroan.

Adapun sejak 2017 sampai saat ini dia juga menduduki posisi Komisaris di PT Sibalec.

(Zuhirna Wulan Dilla)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya