Diketahui, Main Hall BEI merupakan saksi sejarah dari perkembangan pasar modal Indonesia.
Sebagai salah satu ikon pasar modal, Main Hall BEI juga menjadi tujuan wisata edukasi bagi sekolah ataupun universitas yang sedang melakukan studi banding ataupun tur studi ke Jakarta.
(Zuhirna Wulan Dilla)