Pada Rapat Paripurna DPR tersebut, Komisi XI menyampaikan laporan atas hasil uji kelayakan dan kepatutan calon deputi gubernur BI dengan memutuskan Filianingsih Hendarta sebagai Deputi Gubernur BI.
"Rapat internal komisi XI DPR RI memutuskan secara musyawarah, mufakat dan aklamasi memilih saudari Filianingsih Hendarta sebagai deputi gubernur BI," kata Wakil Ketua Komisi XI DPR Amir Uskara.
(Feby Novalius)