Aturan DHE Bakal Menambah Cadangan Devisa hingga USD300 Miliar

Hafizhuddin , Jurnalis
Jum'at 28 Juli 2023 04:34 WIB
Aturan DHE bikin cadangan devisa makin kuat (Foto: Shutterstock)
Share :

Adapun bagi eksportir yang sudah menyimpan DHE-nya tersebut, akan diberikan fasilitas perpajakan dan ditetapkan sebagai eksportir bereputasi baik.

Sedangkan bagi mereka yang belum melakukan penempatan dalam jangka waktu 3 bulan semenjak PP DHE diberlakukan pada 12 Juli 2023. Bisa diberikan sanksi administratif berupa penangguhan atas pelayanan ekspor.

Baca Selengkapnya: Luhut: Aturan DHE Bisa Tambah Cadangan Devisa hingga USD300 Miliar

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya