Ojol Kendaraan Listrik Berencana Masuk ke IKN

Zuhirna Wulan Dilla, Jurnalis
Rabu 27 September 2023 15:04 WIB
Ojol berbasis kendaraan listrik bakal ada di IKN. (Foto: PUPR)
Share :

Setelah itu dia juga menyinggung soal pasar transportasi Indonesia yang sangat baik setelah pasca pandemi. Bahkan transportasi online, lanjutnya, menjadi yang favorit digunakan masyarakat Indonesia.

 BACA JUGA:

"Indonesia pasar besar dan orang butuh transportasi baru dan benar saja inDrive pun mampu berkembang di Indonesia," jelasnya.

Diketahui saat ini inDrive telah hadir di 74 kota Indonesia untuk memenuhi kebutuhan transportasi online.

inDrive juga mengklaim jika transportasi onlinenya berhasil menjadi nomor satu di Manado. Apalagi mereka memang terkenal menyasar ke kota-kota kecil di Indonesia untuk meningkatkan mobilitas.

(Zuhirna Wulan Dilla)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya