IHSG Berpotensi di Level 7.100 Pekan Depan

Dinar Fitra Maghiszha, Jurnalis
Minggu 10 Desember 2023 08:05 WIB
IHSG Diprediksi Menguat (Foto: Okezone.com)
Share :

Rilis sejumlah data makro, termasuk inflasi hingga tingkat pengangguran turut menjadi perhatian investor. Indeks harga konsumen (CPI) AS periode November diproyeksi turun di level 3,1%, sedangkan inflasi inti yang mengabaikan komponen pangan dan energi diprediksi stabil.

The Fed, bank sentral Eropa (ECB), dan Bank of England (BoE) juga bakal mengadakan pertemuan pekan depan. ECB dan BoE diramal akan mengambil yang sama dengan menahan suku bunga pada pertemuan Desember ini.

Dari dalam negeri, Indonesia akan merilis angka penjualan ritel sebagai ukuran belanja konsumen domestik. Bisnis ritel melibatkan penjualan barang atau jasa kepada konsumen dalam jumlah eceran

(Taufik Fajar)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya