Mentan Siapkan Benih, Pupuk Hingga Mekanisasi Untuk Tingkatkan Produksi Petani

Fitria Dwi Astuti , Jurnalis
Sabtu 02 Maret 2024 07:59 WIB
Mentan Andi Amran Sulaiman para petani di Banyuasin dapat bantuan benih unggul, pupuk dan alat mesin pertanian (Foto: Dok Kementerian Pertanian)
Share :

"Bapak Presiden sudah menambahkan pupuk dua kali lipat nilainya naik Rp40 triliun. Itu kami sampaikan kepada bapak presiden atas masukan dari petani, termasuk dari para bupati," katanya.

Selain itu, kata Mentan, pemerintah juga telah menyiapkan program pompa dan pipa untuk memenuhi kebutuhan air yang didatangkan dari sungai-sungai terdekat. Dia ingin, masalah air dapat dipenuhi secara cukup sehingga ke depan petani bisa berproduksi setiap hari.

"Mimpi besar kita semua sungai airnya kita jadikan pangan, karbohidrat dan sumber pangan lain. Karena itu harus dipompa. Yang penting petani mau tanam dan yang ada sawah kami beri gratis pompanya," ujarnya.

(Fitria Dwi Astuti )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya