5 Rekomendasi Aplikasi Crypto Favorit Investor Pemula

Agustina Wulandari , Jurnalis
Rabu 19 Juni 2024 16:26 WIB
Ilustrasi aplikasi crypto. (Foto: dok freepik)
Share :

Verifikasi KYC
Tokocrypto memiliki fitur verifikasi KYC (Know Your Customer) yang memungkinkan pengguna melakukan verifikasi pribadi untuk mengakses fitur tambahan.

Setiap pertukaran crypto memiliki kelebihan dan kekurangan berbeda yang harus kamu pertimbangkan tergantung pada minat dan tujuan bisnis dan investasi.

4. Binance

Binance adalah salah satu platform perdagangan crypto terbesar di dunia, dengan volume perdagangan harian yang sangat tinggi. Aplikasi Binance menawarkan fitur-fitur yang komprehensif, termasuk:

Aplikasi Binance memiliki antarmuka yang user-friendly, sehingga memudahkan trader pemula maupun berpengalaman untuk melakukan trading.

Binance menawarkan lebih dari 300 pasangan trading, termasuk Bitcoin, Ethereum, Altcoin, dan stablecoin.

Aplikasi Binance dilengkapi dengan alat analisis teknis, seperti grafik harga, indikator, dan sinyal trading, yang dapat membantu Anda membuat keputusan trading yang lebih baik.

Binance menerapkan protokol keamanan yang ketat, termasuk verifikasi dua-faktor dan penyimpanan sebagian besar dana dalam cold storage, untuk melindungi dana Anda.

5. Ajaib

Ajaib Crypto merupakan aplikasi exchange crypto yang terdaftar dan berlisensi BAPPEBTI, menawarkan keamanan dan kenyamanan kepada pengguna saat bertransaksi di pasar crypto. Fitur yang tersedia:

Menawarkan jalur deposite yang berbeda
VA Bank Langsung dan E-Wallet.

Order type
Ajaib Crypto menawarkan jenis order yaitu limit order, market order dan stop limit order untuk berpasangan.

Deposit Free
Ajaib Crypto Anda dapat menikmati layanan berdasarkan biaya minimum untuk deposit. Dengan kata lain, Anda dapat menyimpan sejumlah kecil uang tanpa uang tambahan.

(Agustina Wulandari )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya