IHSG Ditutup Melemah 0,48% ke Level 7.569, Transaksi Rp11,6 Triliun

Cahya Puteri Abdi Rabbi, Jurnalis
Rabu 30 Oktober 2024 16:29 WIB
IHSG melemah hari ini. (Foto: Okezone)
Share :

Sedangkan, tiga saham yang menempati posisi top losers yaitu PT Indo Boga Sukses Tbk (IBOS) turun 9,89 persen ke Rp82, PT Green Power Group Tbk (LABA) turun 9,40 persen ke Rp424 dan PT Trans Power Marine Tbk (TPMA) turun 7,59 persen ke Rp730.

Tiga saham yang aktif diperdagangkan hingga penutupan sesi pertama siang ini yaitu PT Wulandari Bangun Laksana Tbk (BSBK), PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BBRI) dan PT Era Digital Media Tbk (AWAN).

(Taufik Fajar)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya