3. Investasi Danantara
Prabowo mengatakan, dengan modal kerja Danantara nantinya akan
diinvestasikan ke 20 atau lebih proyek-proyek nasional yang menjadi bagian instrustrialisasi dan hilirisasi.
Prabowo mengatakan bahwa proyek yang diinvestasikan Danantara nantinya harus berdampak tinggi bagi bangsa, menciptakan lapangan kerja bermutu dan kemakmuran berjangka panjang bagi masyarakat Indonesia.
"Kita tidak mau lagi menjual sumber daya murah, kita tidak mau lagi jadi sumber raw material bagi bangsa lain. Kita bertekad ingin jadi negara maju," ujarnya.
(Feby Novalius)