Kupas Tuntas Fitur MotionTrade di IG Live MNC Sekuritas: Unboxing MotionTrade Pro Sore Ini!

Dani Jumadil Akhir, Jurnalis
Kamis 29 Januari 2026 12:06 WIB
Kupas Tuntas Fitur MotionTrade di IG Live MNC Sekuritas: Unboxing MotionTrade Pro Sore Ini!
Share :

JAKARTA - MNC Sekuritas merupakan perusahaan efek di bawah naungan MNC Group, yang saat ini mayoritas sahamnya dimiliki oleh PT MNC Kapital Indonesia Tbk. MNC Sekuritas terus menunjukkan komitmennya dalam memberikan edukasi pasar modal melalui ruang literasi. 

Tidak hanya menyediakan layanan investasi saham, MNC Sekuritas juga menghadirkan beragam produk pasar modal yang dapat menjadi alternatif pilihan bagi investor.

Memilih aplikasi online trading yang dapat menunjang aktivitas investasi pasar modal merupakan hal yang sangat penting. Selain itu, demi keamanan dan kenyamanan bertransaksi, investor juga perlu memilih perusahaan sekuritas yang telah berizin dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK).

Bagi Anda yang tertarik untuk berinvestasi pasar modal dengan fitur yang lengkap, MNC Sekuritas memiliki aplikasi MotionTrade Dual Version yang memiki Versi Lite yang user-friendly serta Versi Pro dengan beragam fitur yang dapat menunjang kegiatan trading Anda. Lantas, apa saja fitur-fitur tersebut?

 

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya