Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Bangun Rumah Subsidi Tak Layak Huni, Pengembang Nakal Bakal Di-Blacklist

Giri Hartomo , Jurnalis-Senin, 21 Agustus 2017 |17:11 WIB
Bangun Rumah Subsidi Tak Layak Huni, Pengembang Nakal Bakal Di-<i>Blacklist</i>
Ilustrasi: Okezone
A
A
A

"Kita nanti akan bentuk tim evaluasi untuk mengawasi pengembang dalam membuat rumah subsidi,"

Baca juga: Wow, Kota Ini Siap Bangun 3.000 Unit Rumah Layak Huni di 2017

Pemerintah juga lanjutan Lana akan meminta kepada para pengembang untuk wajib masuk ke dalam asosiasi. Sehingga pihaknya akan bekerja sama dengan asosiasi bisa dengan mudah mendata dan memonitoring para pengembang-pengembang yang menggarap rumah subsidi itu.

"Kita juga akan dorong kepada para pengembang untuk masuk asosiasi, jadi kita akan pantau lewat situ," jelasnya.

(Rizkie Fauzian)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement