Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

PT Bukit Asam Bagikan Dividen Rp3,35 Triliun

Antara , Jurnalis-Rabu, 11 April 2018 |15:56 WIB
PT Bukit Asam Bagikan Dividen Rp3,35 Triliun
Ilustrasi (Foto: Shutterstock)
A
A
A

"Jumlah angkutan bambara itu telah meningkat l3 persen dari target tahun 2017 sebesar 20,50 juta ton," katanya.

Terkait Holding Pertambangan, Arviyan Arifin menyampaikan, berbagai sinergi antar perusahaan Holding Pertambangan telah disiapkan, diantaranya proyek PLTU Halmahera Timur berkapasitas 2x40 MW.

"Pada proyek itu PTBA akan menyediakan pasokan energi listrik bagi pabrik baru Feronikel milik PT Antam Tbk di Halmahera Timur, Maluku Utara," paparnya.

Selain itu, ia menambahkan, PTBA dan Inalum akan bersinergi pada proyek PLTU Kuala Tanjung berkapasitas 2x350 MW. PLTU Kuala Tanjung itu untuk menyediakan pasokan energi listrik bagi pabrik ekspansi Alumunium Smelter II milik Inalum.

(Fakhri Rezy)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement