Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Kiat Mendapatkan Pinjaman untuk Modal

Agregasi Cekaja.com , Jurnalis-Senin, 13 Agustus 2018 |06:30 WIB
Kiat Mendapatkan Pinjaman untuk Modal
Foto: Tips mendapatkan pinjaman modal (Shutterstock)
A
A
A

Maka dari itu, usahakan membuat rekening atas nama usaha Anda sendiri. Sehingga, investor dan perbankan akan percaya bahwa uang yang Anda pinjam untuk mengembangkan usaha Anda.

Memiliki mitra bisnis yang kuat

Anda bisa saja serba sendiri dalam mengembangkan usaha. Namun, alangkah lebih baik jika Anda bisa mencari mitra bisnis. Nah, carilah mitra yang memang sudah berhasil membangun usaha. Atau carilah mitra bisnis yang menjadi figur kuat di daerah Anda.

Dengan begitu, jika Anda memiliki mitra yang kuat, maka akan memberikan jaminan kepada investor dan perbankan bahwa prospek pengembangan bisnis ke depannya akan gemilang.

Manfaatkan pinjaman tanpa agunan

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement