“Pertumbuhan penerimaan pajak kita adalah 16,9%. Pertumbuhannya cukup sehat dibanding pertumbuhan ekonomi yang 5,17%,” ujarnya.
Sementara, penerimaan negara bukan pajak (PNBP) tercatat sebesar Rp281,4 triliun atau melebihi target hingga 102,2%. Serta dari hibah sebesar Rp6,4 triliun atau mencapai 538,6% dari target.
(Kurniasih Miftakhul Jannah)