Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Buka Perdagangan Saham 2019, Menko Darmin Pamer Daya Tahan Ekonomi Indonesia

Giri Hartomo , Jurnalis-Rabu, 02 Januari 2019 |09:27 WIB
Buka Perdagangan Saham 2019, Menko Darmin Pamer Daya Tahan Ekonomi Indonesia
Pembukaan Perdagangan Saham 2019 (Foto: Okezone)
A
A
A

JAKARTA - Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Darmin Nasution membuka perdagangan saham 2019 di Bursa Efek Indonesia (BEI) Dia pun memberikan keyakinan pada investor pasar modal dengan pertumbuhan ekonomi Indonesia.

Dia mengatakan, ekonomi Indonesia menunjukan daya tahan terhadap gejolak yang terjadi di dunia internasional sepanjang 2018. Itu kemudian juga terlihat pararel dengan awal yang dialami dan dilalui pasar modal.

Baca Juga: Menko Darmin hingga Sri Mulyani Buka Perdagangan Saham 2019

"Itu modal baik untuk optimis, karena kalau sekedar optimis tidak elok. Optimis harus ada dasar dengan apa yang kita lalui di 2018 dengan baik," ujar Darmin, dalam sambutannya di pembukaan perdagangan saham 2019, Main Hall BEI, Jakarta, Rabu (2/1/2018).

Baca Juga: BEI Bakal Luncurkan Indeks Baru IDX80

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement