Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Bappenas Targetkan Investasi Tumbuh 8,11% di 2020-2024

Bappenas Targetkan Investasi Tumbuh 8,11% di 2020-2024
Bambang Brodjonegoro (Okezone)
A
A
A

Dari total kebutuhan tersebut, pemerintah dan BUMN akan menyumbang masing-masing sebesar 11,6 persen-13,8 persen dan 7,6 persen-7,9 persen, sementara sisanya akan dipenuhi oleh masyarakat atau swasta.

"Pemerintah mendorong peran sektor swasta dalam pembangunan infrastruktur melalui skema Kerja Sama Pemerintah dan Badan Usaha (KPBU) juga Pembiayaan Investasi Non Anggaran pemerintah (PINA)," kata Bambang.

Untuk pembiayaan investasi 2020-2024, tambah Bambang, juga dibutuhkan pendalaman pasar keuangan, terutama non perbankan, peningkatan akses jasa keuangan atau inklusi keuangan, dan optimalisasi alternatif pembiayaan.

(Fakhri Rezy)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement