Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

OPEC Pangkas Produksi, Harga Minyak Meroket 1%

Dani Jumadil Akhir , Jurnalis-Selasa, 03 Desember 2019 |08:27 WIB
OPEC Pangkas Produksi, Harga Minyak Meroket 1%
Harga Minyak Naik (Foto: Shutterstock)
A
A
A

"Trump menuduh kedua negara memanipulasi mata uang mereka dengan merugikan petani AS, sekali lagi menggunakan pendekatan satu ukuran untuk semua masalah perdagangan," kata analis pasar senior di OANDA Eropa, Craig Erlam.

Baca Juga: AS-China Kembali Bersitegang, Harga Minyak Bergerak Dua Arah

OPEC dan produsen sekutu termasuk Rusia diperkirakan akan memperpanjang penurunan produksi minggu ini dan dapat memangkas tambahan 400.000 barel per hari (bph) atau lebih, kata dua sumber. Para menteri OPEC akan bertemu di Wina pada hari Kamis dan kelompok OPEC + yang lebih luas akan berkumpul pada hari Jumat.

"Ada diskusi tentang pemangkasan yang lebih dalam," kata sebuah sumber OPEC, mengutip prakiraan untuk "peningkatan stok besar di paruh pertama tahun ini - kita perlu mengawasi hal itu."

Minyak

(Dani Jumadil Akhir)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement