Baca Juga: Kompetisi Trading Saham Milenial 'MNC Nation 2019' Banjir Peserta
Terkadang banyak masyarakat saat memasuki masa pensiun bingung menggunakan dana pensiun yang pastinya tidak diterima sebanyak saat masih aktif berkerja( produktif) sementara kebutuhan untuk biaya hidup bertambah contohnya dana khusus untuk biaya kesehatan.
"Dengan kondisi masyarakat Indonesia masih kurang percaya dengan asuransi komersial yang dianggap mahal dan asuransi Pemerintah dianggap pelayanan yang cukup belum memadai (belum baik) maka perlu memberikan pengetahuan kepada masyarakat cara menabung yang tepat dan benar untuk dana masa depan tersebut," kata Kepala Kantor Perwakilan DKI Jakarta Pelaksanaan Sosialisasi Pasar Modal BEI Marco Poetra Kawet.

(Dani Jumadil Akhir)