Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

10 Pohon Natal Terunik di Dunia, Ternyata Memang Berbeda dari Lainnya

Fabbiola Irawan , Jurnalis-Selasa, 17 Desember 2019 |06:11 WIB
10 Pohon Natal Terunik di Dunia, Ternyata Memang Berbeda dari Lainnya
Pohon Natal Rio De Janeiro. (Foto: Okezone.com/Elle Decor)
A
A
A

5. Pohon Natal Rio De Janeiro Tahun 2014 -24

Dengan tinggi 85 meter dan diterangi 3,1 juta lampu, pohon Natal di ibu kota Brazil ini berhasil menorehkan dirinya menjadi pohon Natal yang unik. Pohon Natal ini berdiri aau mengapung di laguna Rodrigo de Freitas.

6. Pohon Natal Galeries Lafayette Tahun 2014 -26

Berbeda dengan Pohon Natal pada umumnya, Pohon Natal Galeries Lafayatte pada 2014 ini memiliki struktur pohon yang terbalik.

Pohon Natal Terunik

7. Pohon Natak Rakvere Tahun 2015 -28

Pohon Natal setinggi 12 meter ini dibangung dari 121 jendela tua yang diambil dari rumah-rumah tua di Estonia Timur.

Pohon Natal Terunik

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement