Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Fakta Defisit APBN Tekor Rp500 Triliun, Nomor 3 Jauh dari Harapan

Fadel Prayoga , Jurnalis-Sabtu, 26 September 2020 |09:06 WIB
5 Fakta Defisit APBN Tekor Rp500 Triliun, Nomor 3 Jauh dari Harapan
Rupiah (Foto: Okezone)
A
A
A

JAKARTA – Anggaran Pendapatan Belanja Negara (APBN) 2020 mengalami defisit hingga Rp500,6 triliun atau 48,2% dari patokan dalam APBN sebesar Rp1.039,2 triliun.

Salah satu penyebab defisit itu karena minimnya pendapatan negara dan jumlah belanja yang besar karena adanya pandemi Covid-19.

Terkait adanya hal tersebut Okezone sudah merangkum beberapa fakta mengenai APBN 2020, Defisit Tekor Rp500 triliun, Jakarta, Sabtu (26/9/2020).

1. Defisit Setara 3,05% PDB

 

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mencatat defisit Anggaran Pendapatan Belanja Negara (APBN) 2020 mencapai Rp500,6 triliun atau 48,2% dari patokan dalam APBN 2020 senilai Rp1.039,2 triliun. Realisasi defisit anggaran itu setara dengan 3,05% PDB.

2. Penyebab Defisit

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani mengatakan defisit ini disumbang dari pendapatan negara mencapai Rp1.034,1 triliun atau mengalami negatif growth 13,1% dibandingkan realisasi tahun lalu sampai Agustus 2019. Sedangkan untuk belanja negara tercatat lebih besar hingga Rp1.534,7 triliun.

"Posisi Agustus defisit sudah Rp500,5 triliun atau 3,05%" kata Sri Mulyani dalam video virtual, Selasa (22/9/2020).

 Rupiah Melemah di Angka Rp14.777/USD

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement