Kemudian karena PPKM memperbolehkan gerai yang menjual kebutuhan sehari-hari dapat tetap buka, maka aktivitas di tempat belanja kebutuhan sehari-hari terjadi peningkatan 12%.
Menurut Argo, informasi tersebut penting untuk diketahui karena akan berpengaruh pada indikator lain yang dirilis pada hari ini yaitu neraca perdagangan dan upah buruh.
(Kurniasih Miftakhul Jannah)