Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Emak-Emak Ngamuk! Minyak Goreng Masih Langka dan Mahal

Iqbal Dwi Purnama , Jurnalis-Kamis, 03 Maret 2022 |14:07 WIB
Emak-Emak Ngamuk! Minyak Goreng Masih Langka dan Mahal
Emak-emak ngamuk, minyak goreng masih langka dan mahal. (Foto: Okezone)
A
A
A

JAKARTA - Seorang emak-emak ngamuk karena minyak goreng masih saja langka.

Diketahui, kejadian itu terjadi supermarket Naga Swalayan, Pondok Gede, Jawa Barat.

Di mana emak-emak bernama Amel (40) mengaku sudah tidak menemukan minyak goreng kemasan sejak kemarin di beberapa ritel modern yang dikunjunginya.

"Tidak nemu dari kemarin, kehabisan terus, toko lain sama, saya tadi ke Hypermart tidak ada, terus kesini (Naga Swalayan) juga sudah kehabisan," ujar Amel kepada MNC Portal Indonesia, Kamis (3/3/2022).

 BACA JUGA:Harga Minyak Goreng Dijual Mahal, Ini Alasan Pedagang

Amel berharap ada upaya tindak lanjut dari pemerintah untuk segera mencari solusi atas permasalahan yang terjadi.

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement