Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Biaya Pembuatan SKCK 2022 dan Syaratnya untuk Lamar Kerja di BUMN

Feby Novalius , Jurnalis-Selasa, 19 April 2022 |07:57 WIB
Biaya Pembuatan SKCK 2022 dan Syaratnya untuk Lamar Kerja di BUMN
Biaya dan Syarat Bikin SKCK. (Foto: Okezone.com/MPI)
A
A
A

- Fotokopi IMTA (Izin Menggunakan Tenaga Kerja Asing) dari Kementerian Tenaga Kerja.

- Fotokopi Surat Tanda Melapor (STM) dari Kepolisian.

- Pas foto berwarna ukuran 4x6 sebanyak 6 (enam) lembar dengan latar belakang kuning. Foto berpakaian sopan dan berkerah, serta tidak menggunakan aksesoris wajah, tampak muka dan bagi yang mengenakan jilbab, pas foto harus tampak muka secara utuh sebagai syarat membuat SKCK.

Sebagai informasi, kantor polisi tingkat Polsek tidak menerbitkan SKCK untuk keperluan melamar atau melengkapi administrasi PNS/CPNS dan pembuatan visa atau keperluan lain yang bersifat antar-negara.

Selain itu, untuk pembuatan SKCK di Polsek dan Polres harus sesuai dengan alamat KTP/SIM pemohon.

(Feby Novalius)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement