Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Menko Luhut Bakal Uji Coba Kendaraan Listrik di Borobudur hingga Bali

Iqbal Dwi Purnama , Jurnalis-Selasa, 12 Juli 2022 |19:50 WIB
Menko Luhut Bakal Uji Coba Kendaraan Listrik di Borobudur hingga Bali
Menko Luhut Binsar Pandjaitan. (Foto: Okezone)
A
A
A

JAKARTA - Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan saat ini tengah disusun pilot project untuk moda angkutan berbasis listrik di tempat wisata.

Menurutnya, penerapan kendaraan listrik bisa dimulai dengan menggunakan sebagai moda angkutan umum.

Rencananya hal tersebut bakal diterapkan di kawasan Borobudur dan Bali.

"Kami ingin luncurkan pilot project sepeda motor listrik, kita pakai baterai buatan dalam negeri. Dalam 2 setengah tahun ke depan bikin di Bali dan Borobudur, di destinasi wisata turis ini kontribusi luar bias sekali," kata Luhut di kantornya, Selasa (12/7/2022).

 BACA JUGA:Menko Luhut: Kendaraan Listrik Jadi Opsi Kurangi Konsumsi BBM Subsidi

Menurutnya, penggunaan kendaraan listrik menjadi salah satu cara untuk menekan emisi karbon yang juga dihasilkan dari kendaraan.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement