Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Sri Mulyani Minta Investor IKN Terapkan Kerangka ESG

Antara , Jurnalis-Sabtu, 12 November 2022 |17:00 WIB
Sri Mulyani Minta Investor IKN Terapkan Kerangka ESG
Sri Mulyani minta pembangunan IKN terapkan ESG (Foto: Okezone)
A
A
A

“Bapak Presiden sering sampaikan bahwa ini tidak sekadar memindahkan tetapi menjadi cara hidup baru termasuk dari sisi aspek green-nya,” ujarnya.

Terlebih lagi, prinsip-prinsip mengenai ESG sudah seharusnya diterapkan untuk pembangunan infrastruktur di Indonesia yaitu memprioritaskan aspek ramah lingkungan, tidak merugikan, menguntungkan sosial dan memiliki tata kelola yang sangat baik.

“Saya tentu sangat senang bahwa prinsip ini akan dibangun dan ditumbuhkan terus,” tegas Sri Mulyani.

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement