Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

RMK Energy Angkut 6,9 Juta Ton Batu Bara hingga November 2022, Naik 27%

Fayha Afanin Ramadhanti , Jurnalis-Jum'at, 23 Desember 2022 |11:30 WIB
RMK Energy Angkut 6,9 Juta Ton Batu Bara hingga November 2022, Naik 27%
Batu bara. (Foto: Okezone)
A
A
A

JAKARTA - PT RMK Energy Tbk (RMKE IJ) berhasil mengangkut 6,94 juta ton batu bara hingga November 2022 atau meningkat signifikan sebesar 27,06% yoy.

Pada bulan November 2022, Perseroan mengangkut 754,20K ton batu bara atau meningkat sebesar 52,81% dan mencapai target tahun ini sebesar 88,78%.

Adapun pada segmen penjualan batu bara, Perseroan menjual 2,20 juta ton batu bara hingga November 2022, atau meningkat signifikan sebesar 46,51%.

 BACA JUGA:Kejar Pendapatan, Golden Eagle Energy (SMMT) Targetkan Penjualan Batu Bara 20% di 2023

Pada November 2022 ini saja, Perseroan menjual sebanyak 310,34K ton batu bara atau meningkat sebesar 22,57% dan nyaris mencapai target sebesar 97,13%.

Dari total penjual batu bara tersebut, 34% berasal dari tambang in-house PT Truba Bara Banyu Enim (TBBE).

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement