Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Orang Terkaya di Jawa Tengah, Hartanya Tembus Rp710,7 Triliun

Hana Wahyuti , Jurnalis-Kamis, 09 Februari 2023 |16:08 WIB
Orang Terkaya di Jawa Tengah, Hartanya Tembus Rp710,7 Triliun
Orang Terkaya di Jawa Tengah. (Foto: Okezone.com/Reuters)
A
A
A

Selain itu, keduanya juga memiliki lahan 65 ribu hektare perkebunan kelapa sawit dan juga property berupa pusat pembelajaan mewah Grand Indonesia.

Seiring dengan perkembangan teknologi, bisnis mereka merambah ke e-commerce Global Digital Niaga (Blibli.com) dan sebuah media Kaskus yang berada di bawah naungan Ventures Global Digital Prima.

Tidak hanya berbisnis rokok, Robert juga mewujudkan kecintaanya pada olahraga bulutangkis, Robert membentuk Persatuan Bulutangkis (PB) Djarum yang telah melahirkan atlet-atlet kebanggan Indonesia di kancah Internasional seperti Lem Swie King, Ardy B. Wiranata, dan Alan Budikusuma.

Tak disangka, Michael sendiri merupakan atlet bridge. Ia menjadi atlet Indonesia pada Asian Games 2018 dan berhasil meraih medali perunggu. Di bawah Djarum, Ia juga membuat sebuah klub bridge Bernama Djarum Brigde Club.

(Feby Novalius)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement