2. Dr. Hj. Sitti Rohmi Djalilah
Wakil Gubernur Nusa Tenggara Barat menduduki urutan kedua kekayaan Rp29,537 miliar. Data terbaru 2020 menurut KPK ini mencakup kekayaan berupa aset bergerak dan tak bergerak.
3. H. Mohan Roliskana
Wakil Walikota Mataram menjadi orang terkaya ketiga di lombok dan Nusa Tenggara Barat. H. Mohan Roliskana memiliki kekayaan dengan nilai mencapai Rp20,276 miliar. Kekayaan itu, mencakup salah satunya adalah 11 lahan tanah dengan luas bervariasi yang berada di Kota Mataram dan Lombok Barat.
Itulah 3 orang terkaya Lombok dan Nusa Tenggara Barat yang tak banyak orang ketahui.
(RIN)
(Rani Hardjanti)