Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Potensi Sangat Besar, OJK Catat Transaksi Bursa Karbon Rp29,4 Miliar

Cahya Puteri Abdi Rabbi , Jurnalis-Senin, 30 Oktober 2023 |14:17 WIB
Potensi Sangat Besar, OJK Catat Transaksi Bursa Karbon Rp29,4 Miliar
Transaksi Bursa Karbon (Foto: Okezone)
A
A
A

Kepala Divisi Pengembangan Bisnis BEI, Ignatius Denny Wicaksono mengatakan bahwa perusahaan yang bertindak sebagai penjual yaitu PT Perusahaan Listrik Negara alias PLN. “Semua yang ada di pipeline itu pembeli, kecuali satu penjual, PLN,” kata Denny di Hutan Kota Plataran Jakarta pada Selasa (24/10/2023) lalu.

Untuk semakin meramaikan perdagangan karbon di bursa karbon, Denny mengatakan, BEI telah menyiapkan sejumlah langkah antara lain akan semakin memperluas sektor perdagangan karbon.

Selain itu, lanjut Denny, BEI juga sedang melakukan kajian atas usulan brokerage untuk sekuritas. Nantinya, para perusahaan sekuritas yang merupakan Anggota Bursa (AB) dapat berpartisipasi sebagai perantara perdagangan karbon di bursa karbon.

(Taufik Fajar)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement