Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Mudik Bikin Cuan! Omzet Pedagang Tahu Sumedang di Rest Area Kantongi Rp8 Juta/Hari

Iqbal Dwi Purnama , Jurnalis-Jum'at, 12 April 2024 |14:34 WIB
Mudik Bikin Cuan! Omzet Pedagang Tahu Sumedang di Rest Area Kantongi Rp8 Juta/Hari
Pedagang di rest area untung berkat mudik (Foto: MPI)
A
A
A

Melonjaknya pendapatan Mansur ini juga didukung oleh lokasi rest area KM 57 yang cukup strategis untuk periode arus mudik. Sebab kendaraan yang keluar dari wilayah Jabodetabek menuju Trans Jawa kerap beristirahat di KM 57.

Namun dikarenakan posisi Rest Area KM 57 ini berada di jalur A tol Japek, biasanya dikatakan Mansur pada periode arus balik lebaran cenderung lebih landai. Sehingga pendapatannya tidak setinggi jika dibandingkan dengan arus mudik.

"Kalau arus balik memang tidak seramai arus mudik kemarin sih, karena kendaraan menuju Jakarta ada di jalur seberang," pungkasnya.

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement