Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Riset MNC Sekuritas: IHSG Bergerak di Rentang 7.289-7.355

Anggie Ariesta , Jurnalis-Jum'at, 17 Mei 2024 |08:20 WIB
Riset MNC Sekuritas: IHSG Bergerak di Rentang 7.289-7.355
Rekomendasi saham hari ini (Foto: Shutterstock)
A
A
A

JAKARTA - MNC Sekuritas menyampaikan bahwa Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) masih didominasi oleh volume pembelian, namun penguatannya masih tertahan oleh MA60.

Analis MNC Sekuritas mengatakan, apabila IHSG mampu menembus kembali 7.266 sebagai resistance terdekatnya, maka akan menuju level selanjutnya.

"Maka IHSG akan menguji rentang area 7.289-7.355 untuk membentuk wave [c] dari wave B," tulis MNC Sekuritas dalam risetnya, Jumat (17/5/2024).

Untuk IHSG hari ini diperkirakan akan bergerak pada support 7.130, 7.045 dan resistance 7.266, 7.331.

Berikut empat saham rekomendasi MNC Sekuritas hari ini.

ASSA - Buy on Weakness

Buy on Weakness: 800-830

Target Price: 860, 900

Stoploss: below 775

CTRA - Buy on Weakness

Buy on Weakness: 1.140-1.160

Target Price: 1.215, 1.275

Stoploss: below 1.120

ISAT - Buy on Weakness

Buy on Weakness: 10.675-10.775

Target Price: 11.325, 12.025

Stoploss: below 10.400

MBMA - Buy on Weakness

Buy on Weakness: 525-555

Target Price: 595, 650

Stoploss: below 510

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement